Cara Membuat Shortcut Keyboard Untuk Menjalankan Sebuah Aplikasi

Bagi anda yang setiap hari karena tuntutan kerjaannya mengharuskan atau terbiasa mengunakan keyboard, untuk lebih cepat dalam bekerja, maka  setiap bentuk klik mouse akan sebisa mungkin dihindari dan akan lebih banyak menggunakan shortcut-shortcut keyboard untuk menjalankan perintah, termasuk pada saat pertama kali menjalankan sebuah aplikasi.

Read more
Posted on 07.12 by Gus Putra Ismaulana and filed under , | 0 Comments »

Menyembunyikan Icon Sitemeter

Untuk mengetahui kunjungan dan karakteristik lengkap ke blog atau web yang kita miliki salah satunya yaitu dengan memasang sitemeter (dari www.sitemeter.com).
Pada sitemeter yang free, icon sitemeternya tidak bisa invisible atau tidak bisa disembunyikan, untuk membuat invisible kita harus mengupgradenya ke yang berbayar.

Tetapi ada trik yang bisa kita lakukan pada sitemeter yang free agar icon sitemeternya tidak nampak alias tidak kelihatan.
Read more
Posted on 08.00 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Cara Menghapus Situs atau Blog dari Google Friend Connect

Saya sempat kebingungan bagaimana caranya ketika harus  menghapus salah satu blog dari daftaran / list Google Friend Connect (GFC). Setelah dicari akhirnya ketemu juga bagaimana cara menghapus Situs Web atau Blog dari list GFC ini, tempatnya memang tidak ditampilkan di depan dan agak tersembunyi.

• Login ke GFC
Read more
Posted on 05.45 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Menyembunyikan Tampilan Semua Drive di My Computer

Karena alasan tertentu mungkin suatu saat anda perlu menyembunyikan tampilan semua drive di my computer (computer), ketika diklik dari menu Computer, akan terlihat kosong atau tidak akan tampil drive apapun.


Read more
Posted on 16.00 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Blog Yang Menginspirasi Anda!

Hello Para readers, maap ya kalo posting kali ini agak out of topic dari isi blog ini yang mengenai, Komputer Internet Hacking. posting kali ini mengenai sebuah BLOG teman Baik saya yang baru bergelut atau memasuki dunia blogger :) Nama Blog nya ialah coretankecilsangpemimpi.blogspot.com (agak panjang ya nama blognya :) ) ok berikut Deskripsi blog yang artikelnya bisa membuat anda para readers meneteskan air mata ;)

DESKRIPSI: CORETAN KECIL SANG PEMIMPI adalah sebuah blog yang berisi kumpulan cerita cinta yang bersumber dari kisah nyata sang pemilik blog maupun orang lain.

berikut salah satu artikelnya selamat membaca ;)

cinta berdarah

Kita sling mncintai, tapi antara aku & kamu, beda. kita di takdirkn sbgai musuh dlam peprangan esok hari. besok kita akan sling membunuh d medan perang, sbnarnya aku tak kuasa berperang dnganmu, tapi kta baginda raja kami, aku hrus sprti itu.

Hnya diam dlam kebimbangan saja, pagi yg tak ingn aku temui, kini aku temui, hari ini aku akn bertemu dg wanita yg aku cinta, tapi bukan untk brgandengan tngan, mlainkan kita akn sling membunuh sbgai musuh.

Aku takut hari ini, aku takut dia hnyut dlam gumpalan darah peperangan. apa harus aku tmpulkan sja pedangnya biar dia tak terluka, atau aku serahkan sja tubuh ini untuk di tusuknya, agar aku sja ayg hanyut kedalam gumpalan darah peperangan.

Dlam kebimbangan ini, aku berangakat brsma prajurit2x yg lainnya, berlari smbari mnunggangi kudua2x jantan nan gagah, mnuju pasir2x tandus tak berpnghuni.

-"Apakah aku sedang bermimpi, ataukah ini memang knyatan dlam suatu peprangan ?"
prlhan kuda yg aku tunggangi ini mulai mlambat dlam larinya, rasa was was & kbimbangan ini smakin aku rsakan, ketika ku lihat di sebrang sna, ku lhat prajurit2x yang lain dlam msuhku di peprangan hari ini, membawa wanita yg aku cintai dlam rombongan nya.

-"Ternyata ini bukan mimpi, aku benar2x akan berprang dg wanita yg aku cintai, entah tubuh siapa yg akan mnjadi drah di hmparan pasir2x tandus itu." aku atau wanita yg aku cintai itu.

Angin yg berhmbus kncang mengadukan kedua klompok yg sling bermusuhan dlam peperangan. hamparan pasi pasir tandus tak berpnghuni, kini berubah mnjadi lautan darah berpnghunikan mayat mayat yg bergletakan tak braturan dlam peperangan.


jantung ini masih berdetak, tapi jiwa ini tlah kosong, ini bkan air hujan, ini air mta, adlah kesedihqan yg perlhan mulai membanjiri pipi yg tlah berdarah dlam peperangan.

Meskipun tangan & tubuh ini sibuk berperang dg pedang yg ku ayunkan di tngan, tapi mtaku masih menatap wanita itu, aku takut dia mnjadi darah dlam peperangan ini.

Aku lihat tngannya masih sibuk berprang, smentara bibirnya menyuarakan sesuatu pdaku.
"Hei .., jngan posisikan mtamuk arahku, kau akan terluka"

-"Jangan pdulikan aku , lebih baik kau jga dirimu sendiri, biarkan tubuh ini mnjadi dlam peperangan"
"Aku tak ingin kau mnjadi drah dlam peperangan ini"

-"Biarkan sja aku mnjadi drah, agar pasukan mu yg lain tertawa melihatnya"
"Jika mreka tertawa, kau pikir aku juga akan tertawa ?"
Mendngar hal itu bibirku membisu bakl patung yg membeku di tengah gunung es.
"Kenapa kau diaam ?"

-"Aaaa kkkkk uuuuuu "
"dengarlah, mngkin mreka akan trtawa mlihatmu mnjadi drah, tpi tdk dg aku, aku akan mnangis jika kau mnjadi drah dlam peperangan ini"
-"Benarkah itu elsha?"
"Iya, aku mencintaimu & kau jga mncintaiku, kita hrus berdiri, jngan smpai kita mnjadi drah dlam peprangan ini"

Saat itu aku hnya bsa diam dlam kebimbangan, aku terharu mendngar apa yg dia ktakan, smpai pipi yg brdrah ini, trbasuh air mta kebimbangan & kepedihan !
Semakin lma kmi berprang , pasir2x tandus ini smakin memerah penuh darah, stengah dri prajurut2x kami sdah punah mnjadi mayat2x yg bergletakan d pasir tandus penuh darah.
Sdangkan msuhku dlam peperangan ini, lebih byak dri pasukanku skarang.
Panas matahari yg menyengat, mngeluarkan keringat dlam hati yg penat, aku msih berperang, mlawan mreka yg masih mnyerang, begitu pun dg elsha,wanita yg aku cintai yaitu musuhku dlam peprangan ini, dia berjuang dg epdang yg sudah memerah penuh darah.
Entah ada berapa mtanya, ketika dia sibuk dlam peperangannya, dia msih prhtikanku yg hampir puanh mnjadi darah !
'Awas dibelakangmuuuuu..."

Mendnar hal itu, aku lngsung mmbalikan bdan ini ke arah musuhku yg ada di blakangku.
-" Kau tk akan bisa mmbunuhku, khiiiiaaaaaaa ...., ssiiiiieeeeetttttttttttttttttttzzzzzzzz"
dan nsuh yg hmpir membunuhku, aku bunuh dg pedang penuh darah.
-" terima kasih elsha"
"Iyaa, hati2x, "

Sampai akhirnya 37 dri setengah prajurit2xku yg tersisa, kini punah dlam pasir tandus yg memerah menjadi gumpalan darah. Mtaku smakin memrah dg kematian yg lainnya, dg tangan & yg penuh dg robekan, aku ayunkan pedang yg ku gengngam dlam peperangan, smpai 30 org dri musuh2xku, berhasil aku bunuh.

Dlam keadaan ini, aku berperang dg 13 org, sdangkan musuh musuhku dlam peperangan ini, memiliki pasukan yg lebih banyak dr pasukan ku skarang. Meskipun tubuh ini tlah lelah, tapi pedang yg memerah penuh darh ini, masih ku ayunkan dlam peperangan. Tangan & sbagian tubuh ini tlah penuh di lumuri darah2x musuh, langkah kaki ku pun mulai melemah ketika kulihat elsha wanita yg aku cintai dlam peperangan ini yaitu musuhku sndiri, tersayat pedang pasukanku di sbagian tubuhnya!
-"Elshaaaa ..., ???"
Melihat dia terluka, aku berteriak sembari menolongnya! Dg tubuh & kaki yg terluka aku berlari mendekatinya !
Dg posisi yg masih lumayan jauh dr wanita itu, aku berteriak pada pasukanku yg berusha membunuh elsha .
-"Heiiii ...., hentikan jangan kau sakiti dia lagi"
="Diam kau, biarkan aku membunuhnya, dia musuh kita"
-"Dia musuh kita ?, tapi aku mencintainyaaa"
="Kenapa kau inii ?"
-"kau tak perlu tau, matilah kauuu .... sieettttzzzz .."
="Penghiaa a a a a a a a a ..."
smpai akhirnya, kawanku dlam peperangan ini aku bunuh dg pedang yg penuh darah menjadi gumpalan darah.
-"Kau tak apa2x elsha "
"Aku baik-baik saja, terima kasih"
Ku lihat saat itu air mtanya mengalir deras dg expresi wajah yg terlihat kesakitan !
-"Elsha, ku lihat kau sprti kesakitan ?"
"Aku tak apa apa, jangan terlalu mengkhawatirkanku"
-"Jelaslah aku mengkhawatirkanmu, aku mencintaimu, kau dengar itu ?"
"Aku tau, aku mngrti, tapi sebaiknya kau menjauh dr sini, aku tak ingin kita saling bunuh di sini"
Perkataan yg keluar dari mulut elsha saat itu, memaksa aku menjauh dr hdapannya, dg kepala menunuduk, aku berbalik berjalan pelan menuju pasukan lawan. Kami masih berperang di atas pasir tandus yg memerah penuh darah.
Matahari pun hampir tenggelam menyaksikan peperangan ini, sampai semua pasukanku punah menjadi gumpalan darah. Mataku pun semakin memerah melihat mreka mnjadi darah, tapi itu semua tak membuat aku lengah & pasrah, aku masih berperang melawan mereka yg masih menyerang dg pedang yg ku genggam di tangan.
Saat itu aku berdiri bersama mayat2x yg bergeletakan di belakangku, sedangkan lawan yg aku hadapi, memiliki pasukan yg lebih banyak dariku.

-"Ayoo ... terusskaaan , aku tak takut dg jumlah kalian, khiaaaa"
Dg kaki & kepala yg bercucuran darah, aku menyerang mereka dg pedang yg semakin memerah, ku lihat saat itu, salah stu dari pasukan mereka yaitu elsha, tiba2x menghentikan langkahnya dlam perangnya, lalu iya berteriak pdaku.

"Hatiii-hatii, lawan yg kau hadapi bukan satu"
-"Tenanglah, aku takan menjadi darah"
Dan tiga dr empat musuhku yg tersisa itu, telah berhasil aku bunuh.
-"Sekarang kita imbang, kau atau aku yg akan menjadi darah sekarang?.
="Kau salah, di belakangku masih ada elsha, mungkin kau yg akan menjadi darah"
Sejenak aku terdiam mendengar apa yg musuhku katakan. sampai akhirnya dia menyerang saat konsentrasiku hilang, & saat itu pedang yg di ayunkannya, menusukku tepat di sebelah kiri dadaku. Aku tak sadarkan diri saat itu, yg ku lihat hanya tetesan darah yg keluar mengalir dari sbelah kiri dadaku.

Mungkin saat itu aku akan benar2x menjadi darah dlam peperangan ini, dlam tak sadar & tak berdayanya aku, aku masih mendengar suara samar2x wanita, sepertinya itu elsha!
"Tiiidaaaakkkk ..., kau tak boleh menjadi darah dlam peperangan ini"
Ku lihat dia berlari ke arahku bersama pedang yg di bawanya, ku rasakan dia semakin mendekat, smpai akhirnya, kaki yg berdarahnya itu, tepat menginjak tanah yg berada di depanku.
-"Ee e e eellsshaaa"

Dg suara tak berdaya, aku menyapanya.
"Bertahanlah, kau tak boleh menjadi darah, kau harus berdiri bersamaku disi"
Tak ada sepatah katapun yg bisa ku ucapkan padanya, aku hnya bsa menangis mndengar apa yg di ktakannya .
Lalu wanita itu berdiri, melepaskan tangannya yg memangku wajahku, tiba2x mata sayunya memerah ketika menatap salah satu pasukannya yg tersisa, yg membuat aku lemah tak berdaya. lau dg nada kesal iya berbicara pda prajuritnya itu !
"Sekarang kau puaas, kau berhsil menjadikannya darah, tertawalah .. "
="Jelaslah aku puas, mari kita rayakan kemenanga
ini"

"Brengseek kauu, siiieeeeetttttttzz ...,"
Tanpa bnyak kta2x yg keluar dr mulut elsha, pedang yg memerah yg masih di genggam d tangannya, iya tusukan ke tengah2x perut prajuritnya sendiri.
"Maattiii kauuu"
Lalu dg tangan yg berdarahnya , iya pangku kembali wajahku yg sempat terkapar di pasir ini.
-"Els sha, kenapa kau membunuhnua ?"
"Biarlah, aku tak ingin melihatnya hidu"
-"Apa karena kau mencintaiku ?"
Sejenak dia diam, lalu dia berkata dg wajah yg mempesona,
"Iya, karena aku mencintaimu, aku membunuhnya'
Semakin deraslah air mta ini, saat ku dengar dia berbicara apa adanya pdaku, lalu ku teruskan pembicaraanku pda wanita itu, dg sua yg pelan tak berdaya.
-"Elsha, mungkin sampai disini rasa saling mencintai kita""Kenapa kau berkata seperti itu ?
-"A k u tak kuasa menahan nafas yg tersisia, aku akan menjadi gumpalan darah dalam peperangan ini"
Dg tangisnya elsha masih bersuara, berbicara padaku.
"Jangan bicara seperti itu, aku mhooon, aku tak ingin kau menjadi darah"
-"Aku tak bisa elshaa, ini permintaan terakhirku, peganglah tanganku, jangan kau lepaskan sbelum nyawa ini ku lepaskan"
Lalu wanita itumelepaskan pedangnya, & memegang tanganku
"Kumohon bertahanlah"
-"Maafkan aku, tetap pegang tangannya, & rsakan setap denyut nadinya"
Perlahan2x denyut nadi dalam tangannya yg elsha pegang mulai melemah.
Sampai akhirnya, di akhir kata,

-" AKU MENCINTAIMU ELSHA" yang aku ucapkan padanya, denyut nadi dalam tanganku berhenti & mati !
"Jaaaaangaaaan tinggaaaalkaaan aaaaakkkkkuuuuuu ... "
Jerit tak percaya elsha menggema di hamparan pasir tandus yg memerah penuh gumpalan darah, saat lelaki yg di cintainya kini pergi, hanyut menjadi gumpalan darah di pasir tandus yg memerah !

So kalo mau yang lebih banyak lagi masuk kesini -> coretan kecil sang pemimpi
Posted on 09.55 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Evolusi Internet Dari Tahun 1996 s/d 2011

Dalam Artikel ini berisikan grafik informasi yang menarik bagaimana penggunaan internet dan desain halaman web telah berubah selama lima belas tahun terakhir. Lihatlah pada akhir 90-an halaman web yang digunakan terlihat masih sederhana.


Banyak yang beranggapan bahwa Web merupakan refleksi dari sebuah sarkisme.
Tetapi hanya berselang 15 tahun, internet mengalami kemajuan pesat seperti yang diharapkan.



Internet Dulu dan Saat Ini

Bill Clinton pernah mengatakan ketika menjabat sebagai Presiden, hanya fisikawan berenergi tinggi yang pernah mendengar tentang apa yang disebut "world wide web (www)" sekarang bahkan kucing saya punya situs sendiri". Clinton membandingkan ketika baru muncul internet hanya ilmuan kelas atas yang tau, tapi saking pesatnya kemajuan internet kucingpun diibaratkan punya web page sendiri.



Pengguna Internet Di Amerika

Pada tahun 1996 jumlah pengguna internet di Amerika diperkirakan sebanyak 20 juta.
Jumlah tersebut meningkat lebih dari 10 kali lipat menjadi 254 juta pengguna di tahun 2011.


Rata-Rata Waktu Penggunaan Internet

Tahun 1996 rata-rata orang di Amerika menggunakan internet hanya 0.5 jam/bulan sedangkan tahun 2011 meningkat menjadi 27 jam/bulan.
Hal ini menjadi bukti bahwa internet semakin dibutuhkan


Waktu Rata-Rata Loading Page

15 tahun lalu untuk membuka sebuah page butuh waktu sekitar 30 detik, tetapi sekarang hanya butuh waktu sekitar 6 detik saja. Bayangkan kemajuan teknologi memudahkan manusia untuk mengakses sebuah page sehingga terasa betah kalo berhadapan dengan internet tanpa harus menggerutu lagi ketika menunggu page terbuka.


Situs Paling Populer

Manajemen Aol.com dulu boleh bangga karena situs mereka paling banyak dikunjungi tapi saat ini Google Sites tidak disangsikan lagi sebagai situs yang paling populer. AOL yang kini berganti domain menjadi inc turun ke urutan 5. Situs Archive.Org melaporkan bahwa sejak tahun 1996 hinggi kini arsip data internet yang tersimpan mencapai 2 petabyte. Sedangkan di tahun 2011 rata-rata pertumbuhan data baru yang tersimpan 20 terabytes per bulannya.


Tampilan Web Dulu dan Saat Ini

Coba perhatikan gambar di atas pada website yang sama! Tampak sekali perbedaan kontras tampilan website dulu dan saat ini. Di era 90-an tampilan desain web masih sangat baku dan sederhana. Berbanding terbalik dengan tampilan website saat ini dengn resolusi gambar yang lebih tajam, desain grafis menarik, fitur makin lengkap dan lain-lain.
Posted on 01.55 by Gus Putra Ismaulana and filed under , | 0 Comments »

Login multiple Gmail secara bersamaan dalam satu Akun dengan Browser yang sama

Apabila kita mempunyai  account / akun email Gmail lebih dari satu, biasanya kita lakukan logoff email yang satu, untuk untuk bisa masuk dan membuka akun  gmail yang lainnya, kecuali apabila browsernya berbeda (misal mozilla firefox untuk gmail yang satu, dan google chrome untuk gmail yang lainnya) barulah kita bisa membukanya secara bersamaan.

Untuk bisa membuka multiple account Gmail secara bersamaan, sehingga kita tidak perlu log off dulu ketika akan mengecek email gmail yang lain dan tanpa harus menggunakan browser yang berbeda berikut di bawah ini  adalah triknya.

Gmail mempunyai fasilitas Grand access to your Account  dimana gmail yang satu bisa didelegasikan ke gmail yang lain.
Sebagai contoh misalnya saya mempunyai 3 (tiga) Account Gmail, dan saya ingin membuka tiga email gmail sekaligus ketika saya log in menggunakan salah satu gmail yang dijadikan Gmail utama.

• Tentukan Akun  Gmail yang akan dijadikan Gmail ke 1 / Gmail utama   ( contoh saya menjadikan kakara00@gmail.com sebagai Gmail utama)


• Login ke Account Gmail  ke 2 (contoh email ke 2 saya : kakara0002@gmail.com)
• Masuk ke Mail Setting

Read more
Posted on 11.43 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Membuat Tulisan Judul Postingan Bold, Italic atau Underline di Blogspot

Ada kalanya kita ingin mempertegas kata-kata dalam sebuah judul postingan blog dengan huruf ditebalkan (bold), atau karena ada kata atau kalimat berbahasa asing sehingga perlu dimiringkan (italic), atau ingin digaris bawahi (underline).

Di Blogspot, untuk membuat tulisan di judul postingan dibuat bold, italic atau underline, caranya sama seperti pada isi postingan , yaitu menggunakan kode standar html, yang dapat dibaca oleh semua browser,  Google Chrome, Internet explorer, Mozilla firefox,, Safari dll.
<b> untuk Bold, < i> untuk italic, dan <u> untuk underline. yang diakhiri dengan kode penutupnya </b>, </i>, atau </u>.

Seperti pada judul postingan yang sedang anda baca ini, yaitu :
Read more
Posted on 09.17 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Singkronisasi jam / waktu di komputer dengan waktu di internet

Apabila penunjukan waktu atau jam di komputer kita tidak tepat, biasanya kita akan menyamakannya / mengakurkannya   dengan melihat pada jam tangan, jam dinding dll, yang dilakukan secara manual. Ketepatan dan keakuratannya tentu akan tergantung dari tepat atau tidaknya jam tangan / jam dinding kita.

Kalau komputer kita terhubung dengan internet, sebaiknya untuk setting waktu  di komputer, kita updatekan atau sinkronisasikan dengan server time NTP (Network Time Protocol) di internet, agar didapatkan waktu yang tepat dan akurat sesuai dengan waktu standar internasional.

Singkronisasi waktu dengan waktu di internet caranya :

• Klik pada tampilan waktu / jam yang ada di sebelah bawah kanan layar windows anda


Read more
Posted on 06.52 by Gus Putra Ismaulana and filed under , | 0 Comments »

Membuat Shortcut Safely Remove Hardware di Desktop

Kalau anda bekerja dengan menggunakan media penyimpanan external seperti USB Flashdisk, Memory card, External Hardisk, atau USB external lainnya, sebaiknya selalu perhatikan untuk  Safely Remove Hardware terlebih dahulu sebelum membuka atau mencabut media external tersebut, karena dikhawatirkan akan membuat error data-data anda, walau mungkin sering  tidak ada masalah ketika kita  mencabutnya langsung, tetapi tentu anda tidak mengharapkan jika hal yang tidak diinginkan terjadi.

Untuk lebih mudah melakukan Safely Remove Hardware, kita bisa membuat shortcutnya di layar desktop.

Read more
Posted on 06.26 by Gus Putra Ismaulana and filed under , | 0 Comments »

2 Template Blogger Yang SEO Friendly

mungkin para blogger sedang mencari cari Template yang Pas untuk Blognya, tapi juga harus SEO friendly.
namun untuk mencari template seperti itu perlu sedikit kesabaran, karena cukup sedikit Template seperti itu.

namun jangan Khawatir, saya akan share 2 Template SEO Friendly , yang selain ringan juga cukup mudah diutak atik oleh Blogger awam seperti saya :)

ohh ya Template Blog saya ini Template nya SEO Friendly juga loh ;)

berikut 2 Template SEO Friendly yang saya janjikan (silahkan Dipilih pilih):


Smart Touch Blogger Template



UNTUK SETTING SEO DSB KLIK DISINI!

*Ini Template Blog saya :)



Simple SEO Friendly Blogger Template


LIVE DEMO - DOWNLOAD

UNTUK SETTING SEO SILAHKAN KLIK DISINI!


sekian kalo ada saya share lagi yah :)
Posted on 05.45 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Proteksi Data Copy Ke USB Flashdisk / USB External Disk

Kalau Laptop atau komputer anda sering dipakai oleh orang lain sedangkan banyak data penting di dalamnya, tentu kita tidak ingin data-data kita diambil atau dicopy begitu saja oleh mereka.
Salah satu cara untuk mengantisipasi yaitu dengan mendisable fungsi copy data  ke USB flashdik, USB external disk atau USB storage lainnya.

Langkah-langkahnya:
Read more
Posted on 07.29 by Gus Putra Ismaulana and filed under | 0 Comments »

Konversi FAT32 Menjadi NTFS

Selama ini Anda menggunakan Windows

XP dengan format FAT32. Namun,

setelah sekian lama menggunakannya,

Anda ingin mengubah formatnya menjadi

NTFS. Apakah proses ini harus

memformat ulang Windows XP terlebih

dahulu?

Format NTFS memiliki ukuran cluster yang lebih kecil dibandingkan FAT32 dan FAT16. Dengan demikian, NTFS mampu menampung data atau file yang lebih besar dibandingkan FAT32, dengan kapasitas hard disk yang sama besarnya. Tidak heran format NTFS ini lebih banyak diminati oleh pengguna Windows XP karena penggunaannya lebih menghemat kapasitas hard disk.

Dalam format NTFS tidak banyak ditemukan cluster yang kosong. File akan mengisi setiap cluster dengan lebih padat. Namun, jika Anda sudah menggunakan FAT32 untuk Windows XP, Anda tidak perlu meng-install ulang Windows XP untuk mengubahnya menjadi NTFS. Cukup dengan trik kecil, FAT32 yang Anda miliki bisa berubah menjadi NTFS dengan waktu yang cepat.

Pertama-tama, Anda nyalakan PC,Notebook,Atau Laptop. Selanjutnya, buka command prompt melalui:

Start > All Programs > Accessories > Command Prompt.

Ketik perintah

“CONVERT [driveletter]: /FS:NTFS”. Contohnya,

jika Anda ingin mengubah drive

“C” ke dalam NTFS, ketikkan “CONVERT

C: /FS:NTFS”. Selanjutnya, Anda tinggal menunggu proses konversi sampai 100 persen.


Posted on 10.37 by Gus Putra Ismaulana and filed under , , | 0 Comments »